Jaga Kondusifitas Wilayah, Babinsa Dan Anggota Polsek Pantau Kenaikan Sabuk PSHT

    Jaga Kondusifitas Wilayah, Babinsa Dan Anggota Polsek Pantau Kenaikan Sabuk PSHT
    Jaga Kondusifitas Wilayah, Babinsa Dan Anggota Polsek Pantau Kenaikan Sabuk PSHT

    Magetan. - Guna menjaga kondusifitas di wilayah Desa binaan agar tetap aman dan kegiatan terlaksana dengan baik dan lancar, Babinsa Koramil 0804/08 Barat Serka Sumadi bersama Anggota Polsek Barat melakukan pengaman kegiatan kenaikan sabuk jambon ke sabuk hijau yang diselenggarakan oleh padepokan PSHT ranting Barat ketua ranting Bp Priambodo, diselenggarakan di Lapangan Kelurahan Mangge, kecamatan Barat, kabupaten Magetan. Minggu (15/12/24)

     

    Kegiatan pengamanan dan pemantauan (monitoring) sebagai upaya bersama untuk memelihara dan menciptakan kondusifitas di wilayah Desa binaan serta demi mengantisipasi hal-hal yang tidak diinginkan terjadi, sehingga pelaksanaan kegiatan kenaikan sabuk berjalan tertib, lancar dan Aman.

     

    Kapolsek Barat AKP Bayu Nirbaya Bhakti S.H, menyampaikan bahwa pengamanan sangat penting untuk dilakukan, karena pada pelaksanaan kenaikan sabuk melibatkan banyak peserta dan mengajak kepada keluarga besar PSHT untuk tetap menjaga ketertiban, persatuan dan kesatuan antar sesama perguruan bela diri khusus yang berada di wilayah Kecamatan Barat ini. Ujarnya Kapolsek

     

    Kemudian, Babinsa Kelurahan Mangge Serka Sumadi juga mengingatkan kepada seluruh peserta dan panitia untuk tetap menjaga ketertiban baik di lokasi tempat tes kenaikan tingkat maupun pada saat melaksanakan pergeseran tempat agar tidak menggangu pengguna jalan demi keselamatan bersama, adapun siswa yang mengikuti test kenaikan tingkat sejumlah 263 orang semoga dengan naiknya tingkat ini diharapkan dapat menimba ilmu bela diri PSHT lebih baik lagi dan menerapkan ke SH an siswa lebih meningkat. Pungkasnya (R 08)

    magetan
    Raditya

    Raditya

    Artikel Sebelumnya

    Peringati Hari Juang TNI AD Ke 79 Tahun...

    Artikel Berikutnya

    Serda Maskur Koramil 0804/06 Maospati Berikan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Ketua Dewan Pers Apresiasi Polri sebagai Lembaga Publik Informatif
    Rustika Herlambang Apresiasi Polri Raih Penghargaan Keterbukaan Informasi Publik, Bukti Komitmen Transparansi
    Leonardy Harapkan Kongres PB Lemkari Akhir Januari 2025
    Perkuat Sinergi Danramil 0804/06 Maospati Hadiri Rapat Koordinasi Tingkat Kecamatan
    Berikan Rasa Aman, Babinsa Koramil 0804/08 Barat Laksanakan Pengamanan Gerak Jalan SD Muhammadiyah
    Danramil 0804/08 Barat Hadiri Pembinaan Aparatur Pemdes Dan Lembaga Kemasyarakatan Desa
    Danramil 0804/01 Magetan Hadiri Pembukaan Kompetisi Futsal Bupati Cup XIII (Pa), Futsal Bupati Cup I (Pi), Volly Kacabdin Cup V (Pa), Volly Kacabdin Cup II (Pi) antar SMA/SMK/MA dan Futsal Kadikpora Cup V (Pa) antar SMP/MTs se - Kab. Magetan
    Danramil 0804/01 Magetan Hadiri Parade Drumband Dalam Rangka memperingati Hari Amal Bakti (HAB) ke-79 Kemenag RI Tahun 2024
    Pak Bhabin di Magetan Ajak Warga Manfaatkan Pekarangan Tanami Sumber Pangan Bergizi
    Babinsa Hadiri Acara Musyawarah Desa 2024 di Balai Pertemuan Desa Karangsono
    Serma Budi Utomo Hadiri dan Pantau Ujian Seleksi Perangkat Desa Prampelan
    Danpos Koramil 08 Barat Hadiri Acara Penyerahan Sertifikat Tanah Program PTSL
    Letkol Inf Hasan Dasuki Lepas 32 Prajurit Purna Tugas
    Bantu Kinerja Polri, 3 Warga Magetan Diganjar Penghargaan di Hari Bhayangkara ke-78
    Jalin Hubungan Kerja Antara Babinsa Dan Aparatur Desa Dalam Komunikasi Sosial (Komsos)
    Kurang dari 24 Jam, Polres Magetan Berhasil Ungkap Pelaku Pembuangan Bayi
    Satgas Pangan Polres Magetan Bersama Disperindag Sidak Pasar Pantau  Ketersediaan dan Harga Bapokting Satgas Pangan Polres Magetan Bersama Disperindag Sidak Pasar Pantau  Ketersediaan dan Harga Bapokting 
    Anak Anak TK Gugus II Karangrejo Antusias kunjungi Koramil 0804/07 Karangrejo

    Ikuti Kami