Peduli Lingkungan, Babinsa Koramil 0804/01 Magetan Dan Tiga Pilar Kelurahan Tawanganom Berkolaborasi Dengan SDN Tawanganom 1 Melaksanakan Penghijauan

    Peduli Lingkungan, Babinsa Koramil 0804/01 Magetan Dan Tiga Pilar Kelurahan Tawanganom Berkolaborasi Dengan SDN Tawanganom 1 Melaksanakan Penghijauan
    Peduli Lingkungan, Babinsa Koramil 0804/01 Magetan Dan Tiga Pilar Kelurahan Tawanganom Berkolaborasi Dengan SDN Tawanganom 1 Melaksanakan Penghijauan

    Magetan. - Babinsa kelurahan Tawanganom Koramil Tipe B 0804/01 Magetan jajaran Kodim 0804/Magetan Serka Ponijan bersama tiga Pilar Kelurahan Tawanganom berkolaborasi dengan SDN Tawanganom 1 melaksanakan kegiatan penanaman pohon di lingkungan pedukuhan Kebaran RT 01 RW 04 Kelurahan Tawanganom Kec. Magetan Kab. Magetan. Kamis (16/01/2025)

     

    Seperti yang dilakukan oleh Babinsa kelurahan Tawanganom Serka Ponijan, Kepala kelurahan Tawanganom , Bhabinkantibmas kelurahan Tawanganom dan guru SDN Tawanganom I serta murid murid  Melaksanakan gotong royong penanaman pohon bersama. Giat dimagsud dilaksanakan guna menanamkan jiwa peduli dengan alam dan lingkung sejak dini sehingga kedepanya memberikan konrtibusi positif bagi masyarakat dan sekaligus meningkatkan kesadaran masyarakat terhadap lingkungan.

     

    Kepala sekolah SDN Tawanganom 1 ibu Defiliana Wati S.Pd.SD, M.Pd mengatakan kegiatan tersebut merupakan gerakan penghijauan di lingkungan sekaligus mengajarkan kepada anak didiknya tentang pentingnya menjaga kelestarian alam. Murid sekolah secara langsung diajak untuk ikut serta menanam pohon.

     

    Dalam kegiatan penghijauan lingkungan tersebut juga dihadiri oleh Kepala Kelurahan Tawanganom Safaat Setia Romandon S. STP , Kepala sekolah SDN Tawanganom 1  ibu Defiliana Wati S.Pd.SD, M.Pd , Bhabinkamtibmas Polsek Magetan Bripka Fenly, Babinsa Kelurahan Tawanganom Serka Ponijan, Perangkat kelurahan Tawanganom 6. Ketua RT 01 bapak Doni, Ketua RW 04 Kelurahan Tawanganom bapak Joko, Bapak ibu guru SDN TAWANGANOM 1 , Siswa siswi SDN Tawanganom 1.

     

    Babinsa kelurahan Tawanganom Serka Ponijan mengatakan, pihaknya dalam hal ini Koramil Tipe B 0804/01 Magetan secara penuh mendukung kegiatan yang dilakukan oleh pihak sekolah dalam rangka penghijauan dan pelestarian lingkungan. "Diharapkan dengan adanya kegiatan ini para murid lebih mengerti serta memahami arti pentingnya menjaga kelestarian lingkungan, " ujar Serka Ponijan. (R 01)

    magetan magetan
    Raditya

    Raditya

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Koramil 0804/07 Karangrejo Melaksanakan...

    Artikel Berikutnya

    Upaya Menjaga Kesinambungan Kesehatan, Babinsa...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Dandim 0804/Magetan Beserta Forkopimda Dampingi Pj Gubernur Takziah Korban Tragedi Tanah Longsor di Bali   
    Sertu Hartono Berikan Wawasan Kepada Pemuda Karang Taruna Bahayanya Judi Online
    Babinsa Koramil 0804/01 Magetan Hadiri Pengukuhan Pengurus LPM Kelurahan Tawanganom
    Anggota Koramil 0804/07 Karangrejo, Anggota Polsek Dan Segenap Anggota Forkopimca Kec. Karas Kab. Magetan Gelar Penanaman Jagung 1 Juta Hektar

    Ikuti Kami